Home | Looking for something? Sign In | New here? Sign Up | Log out
Selamat Datang di Blog Dena Kesmas Unsoed Semoga Informasi yang Saya Berikan Berguna untuk anda. Jangan lupa isi Komentar anda pada Buku Tamu yang kami sediakan berupa Pesan, Tanggapan, dan Saran.Terima kasih atas kunjungannya, semoga anda Sehat... selalu..!

Senin, 13 Desember 2010

Herbal: Cakar Ayam

Senin, 13 Desember 2010
Citra Denali, diambil dari http://www.detikhealth.com

Deskripsi:
Tumbuhan Cakar Ayam (Selaginella doederleinii Hieron) pada mulanya tumbuhan liar. Tumbuhan ini hidup di daerah lembab. Namun kini tumbuhan ini dikembangbiakkan di pot setelah orang tahu ada khasiat yang dikandungnya. Selain itu tumbuhan paku-pakuan ini daunnya tersusun di kiri dan kanan batang induk sampai percabangannya memiliki keunikan menyerupai cakar ayam dengan sisik-sisiknya.

Kandungan:

- saponin
- pytosterol
- alkaloid.

Khasiat:
- menghilangkan panas dan lembab
- melancarkan aliran darah
- penghenti pendarahan (hemostatis)
- menghilangkan bengkak.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Photobucket
Photobucket
Photobucket